Interprofessional Education Melalui Promosi Kesehatan Keluarga Tentang Hipertensi di Kota Bandung
Abstract
Keluarga merupakan sasaran dasar dalam pemeliharaan kesehatan masyarakat untuk mencapai kesehatan nasional di Indonesia. Informasi ditemukan bahwa dalam keluarga wilayah kota Bandung terdapat permasalahan penyakit degeneratif (hipertensi) di keluarga. Tujuan kegiatan ini adalah mengaplikasikan proyek promosi dan preventif kesehatan berbasis kolaborasi antar profesi (interprofessional education) tentang promosi kesehatan hipertensi pada keluarga wilayah kota Bandung. Metode yang digunakan yaitu pemaparan materi, diskusi dan evaluasi kegiatan. Hasil dari pelaksanaan kegiatan ini terjadi peningkatan pengetahuan keluarga tentang hipertensi dari kurang baik menjadi baik dan pengetahuan keluarga tentang pemanfaatan TOGA untuk mengatasi hipertensi. Perlunya sosialisasi secara berkala secara berkala dan melibatkan banyak masyarakat dan kader. Keluarga diharapkan mengaplikasikan dirumah dan disebar luaskan informasi terkait hipertensi dan TOGA untuk hipertensi.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Andik, S., & Widaryati, W. (2014). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Hipertensi Pada Keluarga Terhadap Kepatuhan Diet Rendah Garam Lansia Hipertensi di Kecamatan Sukolilo Kabupaten Pati (Doctoral dissertation, STIKES'Aisyiyah Yogyakarta).
Bisnu, M. I. K. H., Kepel, B., & Mulyadi, N. (2017). Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Derajat Hipertensi Pada Pasien Hipertensi Di Puskesmas Ranomuut Kota Manado. Jurnal keperawatan, 5(1).
Bustan, M. N. (2015). Manajemen Pengendalian Penyakit Tidak Menular. Jakarta : PT Rineka Cipta.
Hariawan, H., & Tatisina, C. M. (2020). Pelaksanaan Pemberdayaan Keluarga Dan Senam Hipertensi Sebagai Upaya Manajemen Diri Penderita Hipertensi. Jurnal Pengabdian Masyarakat Sasambo, 1(2), 75-79.
Hariyanto, A. (2015). Keperawatan Medikal Bedah. Yogyakarta : Ar-Ruzz Media.
Mardhiah, A., & Asnawi Abdullah, H. (2015). Pendidikan Kesehatan Dalam Peningkatan Pengetahuan, Sikap Dan Keterampilan Keluarga Dengan Hipertensi-Pilot Study. Jurnal Ilmu Keperawatan, 3(2).
Prasetiya, C. H. (2015). Efektifitas Pendidikan Kesehatan Terhadap Peningkatan Pengetahuan Keluarga Tentang Hipertensi. Mutiara Medika: Jurnal Kedokteran dan Kesehatan, 15(1), 67-74.
Puspita, E., Oktaviarini, E., & Santik, Y. D. P. (2017). Peran Keluarga Dan Petugas Kesehatan Dalam Kepatuhan Pengobatan Penderita Hipertensi Di Puskesmas Gunungpati Kota Semarang. Jurnal kesehatan masyarakat Indonesia, 12(2), 25-32.
Sagai, S. S., Engkeng, S., & Munayang, H. (2021). Pengaruh Promosi Kesehatan terhadap Pengetahuan Tanaman Obat Keluarga (Seledri dan Sereh) untuk Hipertensi di Desa Mundung Satu Kecamatan Tombatu Timur Kabupaten Minahasa Tenggara. KESMAS: Jurnal Kesehatan Masyarakat Universitas Sam Ratulangi, 10(2).
Tarigan, A. R., Lubis, Z., & Syarifah, S. (2018). Pengaruh Pengetahuan, Sikap Dan Dukungan Keluarga Terhadap Diet Hipertensi Di Desa Hulu Kecamatan Pancur Batu Tahun 2016. Jurnal kesehatan, 11(1), 9-17.
Utami, R. S., & Raudatussalamah, R. (2019). Hubungan Dukungan Sosial Keluarga Dengan Kepatuhan Berobat Penderita Hipertensi Di Puskesmas Tualang. Jurnal psikologi, 12(2), 91-98.
Utami, R., Widiastuti, T. C., & Purwanti, E. (2022, July). Penyuluhan Pemanfaatan Tanaman Obat Keluarga (Toga) Untuk Pencegahan Dan Penanggulangan Penyakit Hipertensi Desa Mareje Kecamatan Lembar Kabupaten Lombok Barat. In Prosiding University Research Colloquium (pp. 48-53).
DOI: https://doi.org/10.54639/kks.v2i1.974
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2023 Roganda Situmorang, ED Yunisa Mega Pasha

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Indexing:
Penerbit:
Lembaga Penerbitan Fakultas Kesehatan, Universitas Kristen Indonesia Maluku
Jln Ot Pattimaipauw RT.003/RW.003 Talake, Kel Wainitu, Nusaniwe, Kota Ambon, Maluku
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.